Source : Pixabay.com |
A. Arti melayani
:
1.Melakukan
tindakan untuk membantu sesama yang mengalami kesulitan.
2.Berbela rasa/ ikut merasakan
penderitaan sesama merasa senasib dengan
Suatu tindakan yang mengutamakan
kepentingan orang lain yang dilakukan dengan kerelaan dan kebebasan demi
kebahagiaan sesama.
Pada umumnya orang yang membutuhkan pelayanan adalah
mereka yang kecil, lemah, miskin dan tersingkir.
B. Sikap-sikap Dalam Pelayanan
Ada orang yang melayani karena:
1.Sikap munafik
Ingin memperoleh pujian/
pupolaritas/ ketenaran
2. Tugas/ kewajiban( Sikap tanggung
jawab )
3. Hubungan/ relasi kedekatan
4. Sikap tulus iklas ( Kemurah hatian dengan penuh suka cita )
C. Bentuk Pelayanan Bagi Sesama
A.
Bidang ekonomi :
1.
Pemberian sembako, pakaian pantas pakai, sedekah.
2. Kredit usaha kecil dan menengah.
3. Kredit usaha tani, nelayan dll
B.
Bidang kesehatan :
1. Donor darah
2. Pengobatan gratis,
3. Penghiburan yang sakit,
4. Askes rujuk/ bantuan dana kesehatan di RS.
C.
Bidang Pendidikan :
1.Bea
siswa pendidikan,
2.Menjadi
orang tua asuh,
3.Memberikan
pelatihan dan ketrampilan,
4.Memberikan
bantuan dana BOS.
D.
Bidang sosial :
Pendirian
panti Asuhan, panti wredha, rehabilitasi
orang cacat, rehabilitasi pecandu
narkoba, miras.
E. Bidang bimbingan/ konseling :
a.Mendampingi
orang bermasalah,
b.pemecahan
masalah
c.pemberian
motivasi/ semangat.
d.Memberi
penghiburan
Dalam
memberikan pelayanan hendaknya dilakukan
dengan tanpa memandang perbedaan apapun baik agama, suku, ras dan golongan.
D. Buah-buah Pelayanan
uMenumbuhkan kesejahteraan hidup
uMeningkatkan kualitas kehidupan
uMenumbuhkan perkembangan dan
kemajuan.
uMembuat hidup sesama lebih
berarti
•Setiap
agama dan kepercayaan mengajarkan kepada umatnya untuk hidup saling melayani.
•Bagi
orang beriman melayani sesama adalah panggilan Tuhan dan tanggung jawab kepada
Allah karena dengan melayani sesama berarti juga melayani Tuhan sendiri.
•Sabda Yesus:
”Barang siapa memperhatikan saudaraku yang paling hina kau buat untuk AKU”
E. Ajaran Agama Berkaitan Dengan Pelayanan
Agama Islam
1. Nabi mengajarkan bahwa sebaik-baiknya manusia ialah yang
paling banyak manfaatnya.
2. Nilai kemanusiaan banyak di tentukan oleh seberapa besar manfaat yang
telah di sumbangkan bagi sesama.
3. Manusia yang
berbakti adalah manusia yang
berbakti kepada
Allah dan memberikan hartanya kepada kerabatnya, anak yatim, hamba sahaya, orang-orang miskin.
4. Orang
yang benar imannya dan yang
taqwa adalah
orang-orang yang menepati janjinya, sabar dalam kesempitan , dan penderitaan.
Agama Kristen
nBarang siapa ingin menjadi besar hendaklah
ia
menjadi pelayan.
n“Anak manusia datang bukan untuk dilayani melainkan untuk melayani dan memberikan nyawanya menjadi tebusan
bagi banyak orang ( Markus 10:42-45 )
nYesus mengajarkan
bahwa pengakuan terhadap Yesus sebagai Tuhan dan guru, hendaknya diwujudkan
meneladan Yesus dengan
saling melayani (
Yoh 13:13-17 ).
nYesus mengajarkan
agar setiap orang saling melayani dan bertolong-tolong dalam kehidupannya.
nTuhan
Yesus
mengajarkan
bahwa
barang
siapa
ingin
menjadi
yang terbesar
hendaklah
ia
menjadi
pelayan
dan
barang
siapa
ingin
menjadi
yang terkemuka hendaklah
menjadi
hamba.
n“Sama
seperti
anak
manusia
datang
bukan
untuk
dilayani
melainkan
untuk
melayani
dan
memberikan
nyawanya
menjadi
tebusan bagi
banyak
orang
( Matius
20:28 ).
nKebesaran
seseorang
itu
bukan
datang
dari
kemampuan
menunjukkan
kekuatan
dan
kekerasan
menaklukkan
orang
lain, melainkan
terletak
kesediaan merendahkan
diri
melayani
banyak
orang.
nYesus
mengajarkan
bahwa
pengakuan
terhadap
Yesus
sebagai
Tuhan
dan
Guru hendaknya
diwujudkan
dengan
kesediaan
meneladan
Yesus
dengan
saling
melayani
Agama Hindhu
Seva
bhakti sosial
atau
pelayanan
tanpa
pamrih
yang di lakukan
dengan
kasih
akan
lebih
bermanfaat dari pada tapa dan meditasi
Agama Katolik
nDasar pengabdian Gereja adalah imannya akan Kristus.Barang siapa menyatakan diri murid Kristus, ’’ ia wajib hidup sama seperti Kristus telah hidup” ( 1 Yoh 2:6
).
nPelayanan berarti mengikuti jejak Kristus.
nPerwujudan iman kristiani adalah pelayanan
n“Sama seperti anak manusia datang bukan untuk dilayani melainkan untuk melayani dan memberikan nyawanya menjadi tebusan
bagi
banyak orang ( Matius 20:28 ).
n’’ Barang siapa melayani Aku, dan dimana Aku berada, di situ pelayan-Ku akan berada. Barang siapa melayani Aku , ia akan
di
hormati Bapa” ( Yohanes 12:6 ).
Agama Budha
nSiapapun juga yang memperhatikan Aku, harus memperhatikan yang sakit,
siapun yang merawat orang-orang sakit sama dengan merawat-Ku
nYang diminta
Sang Buddha adalah
memberikan perhatian kepada dunia
dan
kepada mereka yang membutuhkan kita
( Melayani
).
1 Komentar
Bisa Main Dari HP !!
BalasSupport IOS & ANDROID
7 Games Dalam 1 User_ID
Menangkan Jackpot Harian S/d Puluhan Juta
Jackpot Global Ratusan Juta
Minimal Deposit Sangat Terjangkau !!
Rp 10,000
hanya di s1288poker
(WA : 08122221680)